INFORMASI PERPANJANGAN REGISTRASI ULANG CALON MABA JALUR SPAN-PTKIN TA 2025/2026
- Bagi Calon Mahasiswa Baru Jalur SPAN-PTKIN 2025 yang dinyatakan LULUS, wajib melakukan pendaftaran ulang pada laman : https://registrasi.radenfatah.ac.id
Catatan : perhatikan persyaratan daftar ulang dan tanggal-tanggal yang telah dijadwalkan
